Verifikasi

Yth. rekan2 semua,
perlu diketahui, penulis blog ini hanyalah seorang pengagum ustadz Dhanu, jadi ... mohon maaf ... semua pertanyaan ttg penyakit tolong dan konsultasi harap disampaikan langsung ke web-nya mas Dhanu: link
Terimakasih

Kamis, 20 Agustus 2009

Majalah Psikoterapi Edisi 1.

Majalah ini dimaksudkan sebagai wahana komunikasi kesehatan secara psikoterapi.

Menurut penelitian terkini dari negara-negara maju ditemukan bahwa penyakit-penyakit fisik yang ada sekarang ini 53% penyebabnya adalah berasal dari factor psikis atau kejiwaan yang berawal dari pola berpikir dan bertindak kita sehari-hari. Bisa berawal dari tekanan atau banyaknya pekerjaan dikantor, problematika rumah tangga, lingkungan dan lain sebagainya yang akhirnya tanpa disadari akan memacu kerja otak dan emosional seseorang secara berlebihan dan akhirnya muncul berbagai penyakit yang menderanya. Kemudian diikuti oleh faktor-faktor lain yaitu 18% dari faktor keturunan, 19% faktor lingkungan, 10% pelayanan kesehatan.

Beberapa nama rubriknya, antara lain, Serba Seri; Info Kesehatan; Herbal; Psikologi; Olahraga; Fokus Kita; Tips; dan masih banyak lagi.

Majalah yang tampak di blog dalah Edisi I/Mei 2009. Harga: Rp. 15.000,-

Penasehat: Djoko Ismanu Herlambang. Pimpinan Umum / Pemimpin Perusahaan: Hanggoro BW. Pemimpin Redaksi: Aditiawarman. Bidang Keuangan: Irwan Yanuar. Tim Redaksi: Sultony Syaifudin. Disain & Printing: Haris & Mata Biro Production. Pemasaran & Sirkulasi: Aditya W.K.




Jika memerlukan majalah Psikoterapi, silakan hubungi agen terdekat; klik disini

Tidak ada komentar: